Shareware: Pengertian, Jenis, Contoh, Kelebihan, Kekurangan

Shareware

Pada era modern yang sudah serba digital, kita mungkin tidak asing dengan keberadaan perangkat lunak. Software atau perangkat lunak ada banyak sekali macam dan jenisnya, salah satunya yaitu shareware. Shareware merupakan software yang populer dengan julukan perangkat lunak kongsi. Disebut demikian karena aplikasi ini dapat dibagikan dan digunakan oleh pengguna secara gratis selama beberapa periode. …

Read more

Konektor BNC: Pengertian, Fungsi, Jenis, Cara Pasang

konektor bnc

Apakah Anda pernah mendengar mengenai konektor BNC? Dimana Konektor BNC merupakan alat yang memiliki fungsi sama seperti konektor pada umumnya, yaitu menghubungkan perangkat elektronik satu dengan perangkat elektronik yang lainnya. Konektor BNC sering dipakai dalam proses instalasi jaringan kabel koaksial. Misalnya saja digunakan untuk mengoneksikan CCTV dengan alat perekam. Lalu nantinya memungkinkan untuk menyambungkan rekaman …

Read more

Internet: Pengertian, Sejarah, Fungsi, Manfaat, Dampak

internet

Internet adalah singkatan dari interconnected network yang merupakan sistem jaringan komputer yang salin terhubung satu sama lain hingga global. Saat ini jaringan internet atau komunikasi sudah menjadi kebutuhan pokok bagi setiap individu. Hal ini karena hampir semua kegiatan, membutuhkan jaringan tersebut. Mulai dari belajar, bekerja, memasak, bermain game, mendengarkan lagu, hingga menonton film. Sayangnya ada …

Read more

Motherboard: Pengertian, Jenis, Fungsi, Komponen

Motherboard

Istilah motherboard mungkin masih kurang familiar ditelinga. Namun bagi mereka yang sering berurusan dengan komputer dan berbagai perangkatnya, istilah ini pasti sudah tidak asing. Secara umum, motherboard adalah hardware komputer yang berfungsi sebagai papan sirkuit utama. Jadi papan sirkuit ini menjadi tempat dimana seluruh hardware komputer dihubungkan pada jaringan. Motherboard merupakan komponen yang berperan vital …

Read more

Telepon: Pengertian, Gambar, Penemu, Fungsi, Jenis

telepon

Telepon merupakan alat komunikasi yang sangat membantu manusia berkomunikasi jarak jauh dalam kehidupan sehari-hari. Sejarah telah mencatat bagaimana perjuangan telepon ditemukan hingga pada akhirnya berkembang menjadi bentuk seperti yang Anda gunakan saat ini. Oleh karena itu, Anda harus mengetahui apa itu telepon, sejarah penemu telepon, apa fungsinya, bagaimana cara kerjanya hingga jenis-jenis telepon. Pengertian Telepon …

Read more

Processor atau CPU (Central Processing Unit)

Processor

Processor atau CPU (Central Processing Unit) menjadi perangkat keras komputer dengan kegunaan sangat vital. Komponen hardware ini merupakan perangkat yang sering dijuluki sebagai otaknya sebuah komputer. Bukan tanpa alasan mengapa komponen itu mendapatkan sebutan demikian. Sebab CPU inilah yang mengatur, melakukan pengolahan, pemrosesan data dan menjalankan perintah pengguna yang diberikan pada komputer. Untuk mengetahui lebih …

Read more

Konektor Rj 45: Pengertian, Fungsi, Jenis, Cara Kerja

Konektor Rj 45

Konektor RJ 45 merupakan konektor untuk kabel ethernet yang biasa digunakan pada jaringan LAN (Local Area Network) dan jenis topologi jaringan lainnya. Penggunaan konektor RJ 45 sering kita temukan dipakai dalam standar keamanan jaringan. Salah satunya yaitu sebagai konektor antara LAN dengan pusat jaringan. Tidak hanya membahas secara umum, pada artikel kali ini apa fungsi …

Read more

PC All In One: Pengertian, Fungsi, Kelebihan, Kekurangan

PC all in one

PC all in one merupakan jenis komputer yang memiliki desain ringkas. Jadi pada komputer ini, komponen-komponennya sengaja didesain menyatu dengan casing monitor. Jika melihat dari segi tampilan, komputer all in one memiliki beberapa kelebihan. Yang paling terlihat yaitu portable, ringkas dan tentu saja lebih modern. Namun apakah PC all in one memiliki kinerja yang lebih …

Read more

PC Gaming: Pengertian, Fungsi, Kelebihan, Kekurangan

gambar pc gaming

Bagi mereka yang menyukai dunia game, pasti sudah tidak asing dengan PC gaming. Seperti namanya, PC gaming merupakan komputer yang di desain untuk bermain game. Jenis PC ini tentu menjadi impian bagi para gamer. Semakin tingginya antusiasme orang yang menggemari dunia game, membuat kebutuhan akan PC gamer atau PC gaming semakin tinggi di tengah masyarakat. …

Read more

Mini PC: Pengertian, Fungsi, Jenis, Kelebihan, Kekurangan

Mini PC

Mini PC merupakan komputer berukuran mini atau komputer yang sengaja dirancang dengan ukuran kecil. Komputer jenis ini sangat tepat digunakan untuk Anda yang menginginkan perangkat komputasi yang lebih ringkas dan praktis. Meskipun berukuran kecil, namun banyak fitur yang ditawarkan oleh komputer mini. Salah satunya yaitu multi-user, yang artinya perangkat dapat dipakai oleh banyak user sekaligus …

Read more